Mengoptimalkan Pembelajaran IPA: Dosen Prodi Pendidikan IPA Mendampingi Guru IPA MGMP Bantul Pelajari Culturally Responsive Teaching (CRT) dan Penggunaan Teknologi Generator
Submitted by admin on Fri, 2024-08-16 09:33Departemen Pendidikan IPA FMIPA UNY telah melaksanakan workshop tentang Culturally Responsive Teaching (CRT) dan penggunaan teknologi generator yang bertempat di SMP Negeri 2 Kretek, Parangtritis, Bantul. Kegiatan ini dilaksanakan pada Rabu, 24 Juli 2024 dan diikuti oleh 30 guru dari perwakilan MGMP IPA Bantul. Kegiatan ini dibuka oleh Prof.